Gelandang Real Madrid Toni Kroos Berencana Pensiun Usai Perhelatan Euro 2024
Satubanten.com- Sebuah kabar mengejutkan disampaikan Toni Kroos. Gelandang Real Madrid itu memastikan bahwa ia akan pensiun dari dunia sepak bola setelah Euro 2024 digelar.
Kepastian Kroos pensiun itu ia ungkapkan di akun media sosialnya…