Tindak Lanjuti Longsor Legok, BPBD Bangun Tanggul Di Pondok Pesantren Assyizahu
Tangerang,Satubanten.com – Menindak lanjuti bencana longsor yang terjadi di Pondok Pesantren Assyizahu Salafi Cijauh, pihak BPBD beserta instansi terkait akan melakukan pembangunan tanggul untuk penahan longsor.
Kepala Bidang Kedaruratan…