Denpom Divif 2 Kostrad Gelar Syukuran Kedatangan Kendaraan Maung Pindad
Malang – Dalam upaya meningkatkan mobilitas dan kesiapan operasional, Detasemen Polisi Militer Divisi Infanteri 2 Kostrad (Denpom Divif 2 Kostrad) menggelar acara syukuran atas kedatangan kendaraan taktis terbaru, Maung Pindad. Acara yang…