Gadis 19 Tahun Diduga Gelapkan Uang Tiket Konser Coldplay Senilai 5,1 Milyar
Jakarta , Satubanten.com- Jajaran Polres Metro Jakarta Pusat menahan Ghisca Debora Aritonang atau GDA (19), pelaku kasus dugaan penipuan tiket konser Coldplay yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Rabu (15/11).…