Usai Bawa Timnas U-22 Raih Medali Emas, Rizky Ridho Menerima Bonus Dan Beasiswa Dari Kampusnya
Satubanten.com- Rizky Ridho menerima bonus dan beasiswa dari kampusnya usai membawa Timnas Indonesia U-22 meraih medali emas SEA Games 2023. Hal ini tentu menjadi kabar gembira bagi pemain Persija Jakarta tersebut.
Perjuangan Timnas…