Tiga Dari Sebelas Pendaki Gunung Marapi Yang Meninggal Berhasil Dibawa Turun Tim SAR Gabungan
Satubanten.com- Sebanyak tiga dari sebelas pendaki Gunung Marapi, Sumatera Barat, yang meninggal dunia berhasil dibawa turun tim SAR gabungan, Senin (4/12/2023). Korban selanjutnya dibawa ke Rumah Sakit Achmad Muchtar, Kota Bukittinggi…